Dari tabel di atas skor tertinggi dari jawaban
responden adalah 28, karena jumlah responden adalah 67 orang, maka skor
tertinggi adalah 7 x 67 x 4 = 1.876. Dan skor terendah adalah 7 x 67 x 1 = 469.
Adapun jumlah skor jawaban responden dari hasil penelitian adalah 1.748. Jadi
tingkat pelaksanaan Tour Belitung fungsi pelayanan
adalah 1.748 : 1.876 = 0,932 atau 93,2%. Kondisi ini menunjukkan bahwa
tingkat pelaksanaan fungsi pelayanan pada PT. Jamsostek (Persero) Kantor Belitung Tour Cabang
Grogol sebesar 93,2% dari kriteria yang ditentukan.

Dari hasil perhitungan Travel Belitung di atas, maka dapat
dikatakan bahwa proses pelaksanaan fungsi pelayanan pada PT. Jamsostek (Persero)
Kantor Cabang Grogol terletak antara alternatif jawaban ( B ) dan (A ) yaitu
Baik. Posisi tersebut belum mencapai titik maksimal yaitu 1876 dengan kata lain
fungsi pelayanan yang dilaksanakan oleh PT. Jamsostek (Persero) Kantor Cabang
Grogol masih harus ditingkatkan dimasa yang akan datang.
2. Kepuasan
Peserta Jamsostek Pada PT. Jamsostek (Persero) Kantor
Cabang Grogol
Sebagaimana telah diuraikan pada bab
sebelumnya, peningkatan fungsi pelayanan merupakan langkah penting Tour Belitung Murah dalam
menentukan strategi peningkatan kualitas pelayanan.
Dalam peningkatan Paket Tour Belitung fungsi pelayanan
sebagai alternatif strategi yang ditetapkan harus mengacu pada prinsip dasar
dan berorientasi pada kepuasan pelanggan agar tercipta pelayanan yang unggul (service
of excelent) yang diharapkan dapat memberikan kepuasan sesuai tingkat
harapan dan keinginan peserta. Sehingga strategi pelayanan yang ditetapkan dan
implementasinya juga dapat dijadikan indikator pengukur kinerja serta sebagai
salah satu bentuk pengawasan.
Untuk mengetahui kepuasan peserta
Jamsostek pada PT. Jamsostek (Persero) Kantor Cabang Grogol, peneliti bertitik
tolak pada indikator kepuasan pelanggan sebagai berikut :
1.
Tidak terdapat tunggakan
pekerjaan.
2.
Tidak terdapat keluhan peserta.
3.
Target yang ditentukan
tercapai.
4.
Peraturan-peraturan ditaati.
5. Tidak terjadi penyimpangan dalam bentuk
apapun.
6. Ketegasan dalam proses pelayanan dan
dilakukan dengan penuh keramahan.
7. Terdapat inovasi dan sikap proaktif dalam
pelayanan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar